KUESIONER PENELITIAN
GAMBARAN TINGKAT PENGETAHUAN REMAJA PUTRI TENTANG PERSONAL HIGIENE PADA MASA MENSTRUASI REMAJA PUTRI di KELAS SMAN
Kuesioner Penelitian :
Kuesioner Gambaran Tingkat Pengetahuan Remaja Putri tentang Personal Higiene pada Masa Menstruasi Remaja Putri |
Tanggal :
I. Karakteristik Responden
Umur Sekarang :
Agama :
Perintah : a. Bacalah setiap pertanyaan yang tersedia dengan teliti dan pilih salah satu yang menurut anda benar.
b. Jawablah pertanyaan tersebut dengan jawaban a, b, atau c dengan tanda silang (X).
Kebersihan seseorang (Personal Hygiene) adalah suatu tindakan untuk memelihara kebersihan dan kesehatan seseorang untuk kesejahteraan fisik dan psikis.
1. Sejak kapan anda termotivasi untuk melakukan personal hygiene saat menstruasi?
a. Sejak pertama kali menstruasi
b. Sejak usia 15 tahun
c. Sejak merasa kebersihan dirinya kurang
d. Sejak lulus SD
2. Apakah anda sudah tahu tentang personal hygiene saat menstruasi?
Kalau sudah darimana anda tahu tentang personal hygiene?
a. Dari Orang tua
b. Dari Guru
c. Dari Teman sebaya
d. Dari Buku atau majalah
3. Batasan usia remaja adalah?
a. 10 – 19 tahun
b. 10 – 15 tahun
c. 10 – 20 tahun
d. 7 – 10 tahun¬
4. Pilihlah salah satu tujuan personal hygiene saat menstruasi adalah?
a. Mencegah penyakit
b. Mengikuti teman-teman
c. Mengikuti perintah orangtua
d. Mengikuti buku
5. Pilihlah salah satu manfaat personal hygiene saat menstruasi adalah?
a. Untuk menghindari bau badan tidak sedap
b. Untuk kebersihan organ reproduksi dapat terjaga
c. Agar tidak bosen di pandang
d. Agar tidak di ejek teman-temannya
dan seterusnya ............... (lebih lengkap silahkan klik Download)
Silahkan download selengkapnya 25 pertanyaan Kuesioner KTI Skripsi Judul
"Kuesioner Gambaran Tingkat Pengetahuan Remaja Putri tentang Personal Higiene pada Masa Menstruasi Remaja Putri" klik dibawah
kok disuruh pake password segala ya dibukanya?
BalasHapusterima kasih, maaf baru dibalas, tidak semua komentar langsung kami balas.
Hapussilahkan tinggal download dan buka file BACA DULU! cara membuka Kuesioner. terima kasih
passwordnya apa ya?
BalasHapusterima kasih, maaf baru dibalas, tidak semua komentar langsung kami balas.
Hapussilahkan tinggal download dan buka file BACA DULU! cara membuka Kuesioner. terima kasih