KUESIONER
PENILAIAN KINERJA
(Diisi oleh pimpinan)
PENILAIAN KINERJA
(Diisi oleh pimpinan)
1. Nomor Responden :
Kuesioner Faktor-faktor Berhubungan dengan Kinerja Tenaga Perawat Puskesmas |
2. Nama Responden :
Faktor-faktor Deskripsi Skor
Ketaatan 2. Mentaati peraturan dan tata tertib kedinasan serta bersikap sopan dan santun.
1. Memenuhi salah satu criteria di atas yaitu mentaati peraturan dan tata tertib kedinasan atau bersikap sopan dan santun.
0. Tidak memenuhi kedua criteria tersebut di atas.
Disiplin 2. Tepat waktu dalam kehadiran dan mengukiti prosedur tetap pada bagian tempat kerja
1. Memenuhi salah satu criteria di atas tepat waktu dalam kehadiran atau mengikuti prosedur tetap pada bagian kerja
0. Tidak memenuhi criteria tersebut diatas
Kejujuran 2. Tidak menyimpang dari wewenang dan tidak merugikan orang lain dan kantor dan tidak memanipulasi proses dan hasil pekerjaan
1. Memenuhi salah satu criteria di atas yaitu tidak menyimpang dari wewenang dan tidak merugikan orang lain dan kantor atau tidak memanipulasi proses dan hasli pekerjaan
0. Tidak memenuhi kedua karakteristik di atas
Faktor-faktor Deskripsi Skor
Kepemimpinan 2. Dapat mengkoordinasikan pekerjaan secara tepat dan cepat, mengambil kputusan dan menentukan prioritas.
1. Memenuhi salah satu criteria di atas yaitu dapat mengkoordinasikan pekerjaan secara tepat atau cepat mengambil keputusan dan menentukan prioritas.
0. Tidak memenuhi kedua criteria tersebut di atas.
Kerja sama 2. Mengetahui bidang tugas orang lain yang berhubungan dengan bidang tugasnya dan mampu bekerjasama dengan orang lain menurut waktu dan bidang tugas yang ditentukan.
1. Memenuhi salah satu criteria diatas yaitu mengetahui bidang tugas orang lain yang berhubungan dengan bidang tugasnya atau mampu bekerja sama dengan orang lain menurut waktu dan bidang tugas yang ditentukan.
0. Tidak memenuhi criteria tersebut diatas
Prestasi kerja 2. Cakap dan mengetahui bidang tugasnya dan mempunyai keterampilan yang cukup untuk mencapai hasil kerja rata-rata yang ditentukan.
1. Memenuhi salah satu criteria diatas yaitu cakap dan mengetahui bidang tugasnya atau mempunyai keterampilan yang cukup untuk mencapai hasil kerja rata-rata yang ditentukan.
0. Tidak memenuhi kedua karakteristik di atas
KUESIONER
FAKTOR-FAKTOR YANG BERHUBUNGAN DENGAN KINERJA PEGAWAI PUSKESMAS
I. Data Umum
No. Responden : Bidang Tugas :
Nama Responden : Tgl Wawancara :
II. Data Khusus
A. Pertanyaan Yang Berhubungan Dengan Motivasi
1. Apakah Saudara membuat rencana yang merupakan suatu kebutuhan ?
a. Ya b. Tidak
dan seterusnya ............... (lebih lengkap silahkan klik Download)
B. Pertanyaan Yang Berhubungan Dengan Supervisi
9. Apakah pimpinan melaksanakan pemeriksaan terhadap pekerjaan yang menjadi tugas dan tanggung jawab Saudara ?
a. Ya b. Kadang-kadang c. Tidak pernah
dan seterusnya ............... (lebih lengkap silahkan klik Download)
C. Pertanyaan Yang Berhubungan Dengan Pengembangan Karier
14. Apakah pendidikan atau pelatihan yang diikuti pegawai Puskesmas sesuai dengan kebutuhan Puskesmas ?
a. Ya b. Tidak
dan seterusnya ............... (lebih lengkap silahkan klik Download)
D. Pertanyaan Yang Berhubungan Dengan Kinerja
19. Apakah tugas yang saudara lakukan mencapai tujuan yang telah ditetapkan ?
a. Ya b. Kurang c. Tidak
dan seterusnya ............... (lebih lengkap silahkan klik Download)
Silahkan download selengkapnya 30 pertanyaan Kuesioner KTI Skripsi Judul
"Faktor-faktor Berhubungan dengan Kinerja Tenaga Perawat Puskesmas" klik dibawah
Tidak ada komentar:
Posting Komentar
no spam no live link, thanks